
"The quickest way to get to know a woman is to go shopping with her." (Marcelene Cox)
Ikon ini akhirnya berhasil saya lihat dengan mata kepala sendiri, yipppiiie...
Quote dari Marcelene Cox ini rupanya berlaku juga untuk pria. Maksudnya Cha? Iya, to get know your friend-man ajak dia belanja bareng. Dari perburuan di KL, akhirnya saya tahu bahwa teman - teman saya ini, punya karakter yang berbeda tapi saling melengkapi. Dulu saya kira...